Kekayaan Al Walid salah satunya berasal dari saham
Pageran Alwalid Bin Talal Alsaud menajdi salah satu investor terbaik di dunia
Pageran Alwalidd Bin Talal Alsaud pria kelahiran tahun 7 Maret 1955 itu dikenal sebagai salah satu orang terkaya di dunia menurut forbes. Total kekayaaan ia adalah USD 187.7 miliar atau Rp277 triliun.
Alwalidd dikenal sebagai orang terkaya di antarar anggota kerajaan lainya. Dia mengumpulkan harta kekayaan melalui saham dan properti.
Tak hanya itu, Alwaleed juga punya hotel. Salah satunya Hotel Raffles. Hotel ini dikelola oleh operator internasional Raffles Hotels & Resort Singapura yang sebagian sahamnya dimiliki Kingdom Hotel Investments (KHI), anak usaha dari Kingdom Holding Company (KHC) yang didirikan Al Waleed.
Investasi lainnya adalah Four Seasons Resort Bali di Sayan, Four Seasons Resort Bali di Jimbaran Bay dan Raffles Hotel Bali di Jimbaran. Sementara di sektor keuangan, investasi KHC di Indonesia melalui Kingdom Holding di sektor keuangan adalah melalui Citigroup.
Pada bulan Agustus 2018, ia mengumumkan investasi senilai USD 250 juta pada Snap Inc di mana ia akan mengempit sekitar 2,3% saham Snap.
Bermula dari setelah lulus dari perguruan tinggi, Alwaleed meminjam uang senilai USD 30.000 dari ayahnya untuk memulai sebuah perusahaan investasi. Namun, ia kehilangan semua uang itu dalam dua belas bulan pertama operasi, dan sebagai akibatnya, ia dipaksa untuk memulai lagi dari awal.
0 komentar:
Posting Komentar